About the Journal

Journal title

Revenue: Jurnal Ekonomi Pembangunan dan Ekonomi Islam

Initials

JR

Abbreviations

Revenue JEPEI

Frequency

2 edisi per tahun
(Mei dan Desember)

DOI

10.56998/jr

ISSN Online

2620-7826

ISSN Print

2963-0215

Publisher

Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Bakti Bangsa

Citation Analysis

Google Cendekia, Garuda, Dimensions

REVENUE: Jurnal Ekonomi Pembangunan dan Ekonomi Islam merupakan jurnal ilmiah yang diterbitkan dua kali dalam setahun oleh Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Bakti Bangsa Pamekasan, yaitu pada bulan Mei dan Bulan Desember. 

Jurnal ini merupakan media untuk mensosialisasikan ide dan argumentasi dari sejumlah kajian konseptual dan penelitian empiris yang mengkaji masalah ekonomi pembangunan, ekonomi islam, dan bidang ekonomi lainnya.

REVENUE : Jurnal Ekonomi Pembangunan dan Ekonomi Islam tidak hanya berkonsentrasi pada wacana dan hasil penelitian pihak internal kampus, mem`ungkinkan “orang luar” STIE Bakti Bangsa Pamekasan juga bisa mengomunikasikan pikiran-pikirannya dalam jurnal ini. Dengan demikian, jurnal ini sepertinya layak mendapatkan credit point jika jangkauannya dapat mewadahi beragam pemikiran dari para penulis di berbagai tempat.

Templat Jurnal bisa di unduh disini: Revenue Template

Current Issue

Vol. 8 No. 02 (2025): Revenue : Jurnal Ekonomi Pembangunan dan Ekonomi Islam
					View Vol. 8 No. 02 (2025): Revenue : Jurnal Ekonomi Pembangunan dan Ekonomi Islam

Revenue : Jurnal Ekonomi Pembangunan dan Ekonomi Islam di indek oleh: merupakan jurnal ilmiah  yang diterbitkan dua kali dalam setahun oleh Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Bakti Bangsa (STIEBA) Pamekasan, yaitu pada bulan Mei dan Bulan Desember. 

Jurnal ini merupakan media para dosen, mahasiswa maupun peneliti untuk mensosialisasikan ide dan argumen dari sejumlah studi konseptual dan riset empiris yang mengkaji masalah ekonomi pembangunan, ekonomi islam, managemen dan bidang ekonomi lainnya.

Published: 2025-12-31
View All Issues